HIMAS 2019

Tarian dan Musik Menghiasi Panggung Seni dan Budaya Peringatan 20 Tahun AMAN

Jakarta (10/8/2019), www.aman.or.id – Tarian dan musik yang diwariskan oleh leluhur masyarakat adat turut menghiasi panggung seni dan budaya Peringatan 20 Tahun AMAN dan Perayaan Hari Internasional Masyarakat Adat Sedunia (HIMAS), di Taman Ismail Marzuki, 9 Agustus 2019. Tarian dan musik merupakan bagian dari identitas masyarakat adat yang memiliki makna dan terus dilestarikan. Identitas ini telah melekat dalam setiap individu masyarakat adat yang ada di Nusantara. Para pengisi acara yang

20 Tahun AMAN: Dapur Kuliner Ala Masyarakat Adat

Jakarta (10/9/2019), www.aman.or.id – Selalu ada yang khas dan unik dalam setiap perhelatan besar AMAN, seperti perayaan 20 Tahun AMAN/Hari Masyarakat Adat Sedunia yang berlangsung di Taman Ismail Marzuki (TIM), 9 – 11 Agustus 2019. Salah satunya soal kuliner. Penyediaan konsumsi dalam kegiatan-kegiatan AMAN biasanya dilakukan dengan gotong-royong ala masyarakat adat. Demikian pula dalam kegiatan selama tiga hari di TIM. Panitia penyelenggara PB AMAN mendirikan dapur umum di areal TIM,

Peringatan 20 Tahun, Sekjen AMAN: Masyarakat Adat Harus Memperkuat Diri

Sumber foto: akun twitter Kementerian LHK Jakarta (9/8/2019), www.aman.or.id – Masyarakat adat merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari warga negara Indonesia. Keberadaan masyarakat adat di wilayah adatnya telah ada, jauh sebelum negara Indonesia diproklamirkan. Oleh karenanya, pengakuan dan perlindungan terhadap hak-hak masyarakat adat harus dipenuhi oleh negara. Sampai saat ini, negara belum memberikan itikad baik terhadap masyarakat adat. Rancangan Undang Undang Masyarakat Adat yang didorong oleh AMAN sampai saat ini

Menteri LHK Siti Nurbaya: Hak Masyarakat Adat Perlu Harmonisasi dan Artikulasi yang Baik

Jakarta (9/8/2019), www.aman.or.id – Presiden Joko Widodo sayang dan berpihak kepada masyarakat adat. Tapi artikulasi selanjutnya oleh jajaran-jajaran pemerintah di bawahnya masih harus terus didorong. Selain itu, masih ada pemahaman dan persoalan konseptual mengenai hak masyarakat adat yang perlu diharmonisasikan dengan baik. Demikian pernyataan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya ketika memberi sambutan mewakili Presiden Joko Widodo dalam acara pembukaan Peringatan 20 Tahun AMAN yang jatuh bersamaan dengan

Pameran Foto dalam Peringatan 20 Tahun AMAN

Jakarta (7/8/2019), gaung.aman.or.id – Peringatan 20 Tahun AMAN yang akan digelar dua hari lagi menampilkan berbagai acara. Salah satu acara yang wajib anda ikuti adalah pameran foto. Menurut Nura Batara, koordinator pameran foto, pada peringatan ini akan menampilkan foto dokumentasi perjalanan dua dekade berdirinya AMAN. Foto-foto yang akan ditampilkan merupakan dokumentasi yang menunjukkan berbagai aktivitas yang dilakukan Masyarakat Adat sejak awal pembentukan organisasi. Termasuk foto-foto sebelum Kongres Masyarakat Adat Nusantara