2020

AMAN Hulu Sungai Tengah Temui Wakil Bupati Terkait "AMANkanCOVID19"

Barabai, HST – Badan Pelaksana Harian (BPH) Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) Daerah Hulu Sungai Tengah (HST) bertemu dengan Wakil Bupati Hulu Sungai Tengah, Berry Nahdian Forqan, S.P., M.S. di Rumah Dinas beliau. Pertemuan ini dalam rangka silaturrahmi sekaligus fokus berbicara tentang AMANkan COVID19 di wilayah-wilayah Masyarakat Adat Kabupaten Hulu Sungai Tengah, Kecamatan Batang Alai Timur, Batang Alai Selatan, dan Hantakan. AMANkanCOVID19 sendiri merupakan respon tanggap darurat terkait penyebaran wabah

Pandemi Covid 19 Tak Pengaruhi Hasil Panen Masyarakat Adat Kasepuhan

Henriana Hatra Biro Kesekretariatan AMAN Banten Kidul Ada beberapa peladang lainnya di Kaolotan Cisitu yang akan memulai panen raya musim ini. Kang Ohan adalah salah satu pemilik ladang dari Kaolotan Cisitu, Banten Kidul. Rencananya, ladang tersebut akan dipanen bersama sama dengan sistem “Bawon”. Bawon atau lebih sering disebut “Ngabawon” adalah sistem reward (balas jasa) oleh pemilik ladang kepada orang yang membantu panen. Dengan memakai perhitungan 5 berbanding 1. Artinya, setiap

Bangun Posko, Cek Kesehatan dan Inisiatif Cegah COVID-19 di Raja Ampat

Potret antusias masyarakat yang berbondong-bondong memeriksa kesehatan di Posko COVID-19. Posko ini dibangun secara mandiri dan gotong royong di Kampung Samate, yang termasuk wilayah adat komunitas Moi Maya, di Distrik Salawati Utara, Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat. Selain pembangunan posko dan pengecekan kesehatan, tim gugus tugas penanggulangan COVID-19 juga melakukan penyemprotan di rumah-rumah warga, tempat ibadah, sekolah dan tempat-tempat umum lain. #SahkanRUUMasyarakatAdat #MasyarakatAdatLawanCOVID19

Inisiatif Bilik Karantina Mandiri untuk Mereka yang Pulang Kampung

Di wilayah adat Ulusalu, Toraja, Pak Lembang (Kepala Desa) Laso’ Buntungan menggagas pembangunan bilik karantina mandiri. Gotong royong melakukan karantina mandiri ini merupakan contoh kekuatan solidaritas yang kuat di tengah-tengah Masyarakat Adat. Kota saat ini adalah tempat yang paling tidak aman dan pemerintah juga gagal memberikan perlindungan dan rasa aman. Satu-satunya pilihan paling rasional adalah dengan Pulang Kampung. Namun, mereka yang pulang dari kota adalah kerabat, bukan orang asing apalagi

Kabar Komunitas: Laporan dari Sumbai, Hulu Sungai Tengah

Hai Sobat Nusantara, di Program Kabar Komunitas AMAN anda akan mendengarkan update terkini terkait kondisi Komunitas Adat di tengah kondisi wabah COVID-19 saat ini. Kali ini kita akan dengarkan laporan dari Syahliwan yang berasal dari Radio Komunitas (Rakom) Suara Kiu Meratus di Komunitas Adat Sumbai, Daya Meratus, Hulu Sungai Tengah, Kalimantan Selatan. Selamat mendengarkan.

Surat Terbuka Koalisi Kawal RUU Masyarakat Adat

Kepada Yth. Ketua Baleg DPR RI Ketua dan Anggota Panja RUU Masyarakat Adat Ketua-Ketua Fraksi DPR RI Di-Jakarta Dengan Hormat, Kami mengapresiasi inisiatif DPR RI yang telah mengusulkan RUU Masyarakat Adat untuk masuk dalam Program Legislasi Nasional (Prolegnas) prioritas tahun 2020. Kami juga mengucapkan terima kasih atas keterbukaan Panja RUU Masyarakat Adat dalam proses pembahasan harmonisasi RUU Masyarakat Adat yang dilaksanakan secara virtual pada tanggal 16 April 2020. Berkenaan dengan