PEMETAAN WILAYAH ADAT DI TALANG MAMAK RIAU
Riau, www.aman.or.id- Usai pembekalan latihan pemetaan di komunitas Belimbing tanggal 18 September lalu di Talang Mamak, tim pemetaan terbentuk yang terdiri dari 20 pemuda, melakukan pemetaan di komunitas Rantau Langsat dan komunitas Belimbing (04/10). Para peserta pemetaan sangat antusias dengan kegiatan ini. Pada saat turun ke lapangan, mereka membawa perlengkapan alat Sistem Posisi Global (GPS) untuk mengambil titik penting sambil mengenal wilayah hutan adat lebih dekat. Kegiatan pemetaan ini bertujuan